Cara mencegah rambut rontok lebih baik dengan menggunakan produk alami daripada masuk kesalon dengan biaya yang mahal.
Penggunaan herbal alami untuk mengatasi rambut rontok sudah tidak diragukan lagi. Banyak orang telah terbantu dengan hanya secara rutin menerapakan ramuan alami tersebut.
Jika anda ingin mencoba ramuan alami ini, ada beberapa tips yang bisa anda gunakan seperti dibawah ini.
5 Tips Alami dalam Mengatasi Rambut Rontok
1. Mencegah Rambut Rontok dengan Minyak Zaitun
Perawatan Rambut Rontok dengan Minyak Zaitun dengan cara memanaskannya hingga hangat kemudian menerapkannya pada kulit kepala anda sambil melakukan pijatan lembut.
Jika anda sulit menemukan minyak zaitun, bisa anda menggantinya dengan beberapa jenis minyak esensial lainnya seperti minyak kelapa ataupun minyak canola.
Setelah memijat kulit kepala anda, gunakan topi sebagai penutup kepala anda agar meningkatkan efektifitas ramuan. Tunggu selama satu jam kemudian bersihkan rambut anda dengan shampo pilihan anda.
2. Mencegah Rambut Rontok dengan Jus alami
Membuat jus alami dari bawang putih ataupun jahe sebagai bahan oles pada rambut dan kulit kepala sangat berkhasiat dalam mengurangi korontokan rambut.
Yang perlu anda perhatikan bahwa penggunaan jus ini sangat baik jika membiarkannya semalaman dalam meminyaki kulit kepala anda.
3.Pemijatan Kulit Kepala
Memijat kulit kepala selama beberapa menit setiap harinya akan membantu merangsang sirkulasi darah pada kepala. Hal ini bertujuan untuk merangsang kinerja dan kesehatan folikel rambut.
Sirkulasi dapat ditingkatkan melalui pijat dengan menggunakan beberapa tetes minyak esensial lavender, minyak almond ataupun minyak wijen.
4. Mencegah Rambut Rontok denganTeh hijau
Terapkan ampas teh hijau yang hangat pada kulit kepala dan biarkan campuran ini selama satu jam dan kemudian bilas. Teh hijau mengandung antioksidan yang mencegah rambut rontok dan meningkatkan pertumbuhan rambut.
5. Mencegah Rambut Rontok dengan Berlatih Meditasi
Percaya atau tidak, penyebab rambut rontok karena akar rambut mengalami stres dan ketegangan. Meditasi dapat membantu dalam mengurangi itu dan mengembalikan keseimbangan hormonal.
Cara alami mencegah korontokan rambut cukup dengan menerapkan beberapa ramuan alami secara rutin dan teratur. Meningkatkan nutrisi rambut seperti mengkonsumsi Vitamin A, Vitamin C Vitamin E serta beberapa mineral penting lainnya.